Set Kursi Makan Retro Rustic
Anda yang menggemari furniture bertema rustic bisa memilih Set Kursi Makan Retro Rustic dari Alecia Home Decor yang memukau serta berkualitas. Warna finishing antique rustic yang dihasilkan dari bahan material kayu mahoni membuat kursi makan ini tampak begitu menawan dan elegan. Set furniture ini sangat cocok diterapkan pada interior bergaya minimalis untuk memancarkan estetika dan harmonisasi kursi dengan interiornya. Desain kursi yang mengusung tema retro menghadirkan kembali nuansa klasik tempo dulu penuh kehangatan yang elegan.
Spesifikasi Set Kursi Makan Retro Rustic:
- Material Kayu Mahoni
- P 180 cm x L 90 cm x T 75 cm
- Finishing Antique Rustic
Kami juga melayani pemesanan dengan material, ukuran dan finishing yang bisa disesuaikan dengan kebutuhan anda.
Anda berminat dengan produk Kursi Makan yang simpel dan elegan ini? Untuk pemesanan kursi makan ini, anda bisa menghubungi kami di kontak yang telah kami sediakan.